Follow Us:
15:17 WIB - Pastikan Pelayanan Prima, Kalapas Pekanbaru Kontrol Langsung Inventaris Area P2U dan Ruang Kunjungan | 23:10 WIB - Pjs. BUPATI PELALAWAN BERTINDAK SEBAGAI PEMBINA UPACARA PADA PERINGATAN HARI KESAKTIAN PANCASILA | 18:45 WIB - DISKUSI TENTANG TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG, RUTAN PEKANBARU IKUTI SECARA VIRTUAL | 14:25 WIB - Deteksi Dini Masalah Gangguan Kejiwaan Warga Binaan, Lapas Pekanbaru Ikuti Webinar Penanganan Masalah dan Gangguan Jiwa | 14:36 WIB - Soroti Dinamika di Pilgub Babel, Yakub Ismail Beri Pandangan Khusus ke Paslon Erzaldi-Yuri | 10:31 WIB - Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas Pekanbaru Ikuti Upacara Pada Kanwil Kemenkumham Riau
/ Pelalawan / Bupati H. Zukri, SE Sambut Kepulangan Jamaah Haji Asal Kab. Pelalawan di Asrama Haji Batam. /
Bupati H. Zukri, SE Sambut Kepulangan Jamaah Haji Asal Kab. Pelalawan di Asrama Haji Batam.
Jumat, 05 Juli 2024 - 18:46:11 WIB

TERKAIT:
   
 
SuaraSINDO.com, PELALAWAN - Sambut kepulangan jemaah haji di Batam, Bupati Zukri berharap membawa keberkahan bagi Kabupaten pelalawan.

Demikian disampaikan  Bupati Pelalawan H. Zukri, SE saat menyambut kepulangan 336 jamaah haji Kabupaten Pelalawan Tahun 1445 H/ 2024 M yang tergabung dalam kloter 12 BTH bersama jamaah haji asal Kabupaten Meranti di asrama Haji Batam, Kamis (4/7/2024).

Turut hadir bersama Bupati Pelalawan Pj Gubernur Riau yang diwakili oleh Kabiro Kesra, Kakanwil Kemenag Riau Drs. Muliardi, Kepala Kemenag Pelalawan Jisman, Asisten I Zulkifli, Asisten II Drs Fakhrizal.

Pada kesempatan itu, Bupati Zukri juga mengucapkan selamat datang kembali ke tanah air kepada seluruh jamaah haji Pelalawan, ucap Bupati Pelalawan.

Selamat datang kembali saya ucapkan kepada seluruh jamaah haji yang baru pulang, terutama kepada jamaah haji Pelalawan ke tanah air.  Saya sangat bahagia bisa melihat senyuman bahagia seluruh jamaah haji Kabupaten Pelalawan karena kebahagiaan bapak dan ibu adalah kebahagiaan saya, senyuman dan kebahagiaan kalian adalah senyuman saya juga, dan semoga membawa berkah bagi Kabupaten Pelalawan, Ujar Bupati Pelalawan.

Selanjutnya Bupati Zukri  berharap seluruh jamaah haji dapat menjadi haji yang mabrur dan mabrurah. Saya juga sangat bahagia karena bisa langsung berjabatan tangan dengan orang-orang yang dimuliakan oleh Allah yang baru selesai menunaikan ibadah haji. Doa saya semoga seluruh jamaah haji Allah jadikan haji yang mabrur dan mabrurah dan semoga kita semua diberikan kesempatan oleh Allah, dipanggil kembali untuk menunaikan ibadah haji dan umroh ke tanah suci Mekkah, jelas Bupati Pelalawan.

Semoga anda semua dapat menjadi suri tauladan dalam kehidupan sehari-hari di tengah masyarakat luas. Tetap jaga kesehatan, agar bisa bertemu dan berkumpul dengan seluruh keluarga." Tutup Bupati Pelalawan.*S. Wrw/bnb.


Berita Lainnya :
  • Pastikan Pelayanan Prima, Kalapas Pekanbaru Kontrol Langsung Inventaris Area P2U dan Ruang Kunjungan
  • Pjs. BUPATI PELALAWAN BERTINDAK SEBAGAI PEMBINA UPACARA PADA PERINGATAN HARI KESAKTIAN PANCASILA
  • DISKUSI TENTANG TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG, RUTAN PEKANBARU IKUTI SECARA VIRTUAL
  • Deteksi Dini Masalah Gangguan Kejiwaan Warga Binaan, Lapas Pekanbaru Ikuti Webinar Penanganan Masalah dan Gangguan Jiwa
  • Soroti Dinamika di Pilgub Babel, Yakub Ismail Beri Pandangan Khusus ke Paslon Erzaldi-Yuri
  • Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas Pekanbaru Ikuti Upacara Pada Kanwil Kemenkumham Riau
  • Ketum PKMNR Ungkap Kekecewaan Kepada Kaban Kesbangpol Riau
  • Tangis Haru pegawai Lapas Pekanbaru Dalam Acara Pisah sambut dan Sertijab Kalapas Pekanbaru
  • Yakub Ismail Berikan Dukungan untuk Mahyeldi-Vasko dalam Pilgub Sumbar 2024
  •  
    Komentar Anda :
       
     
    PT. Jean Seputar Indonesia
    Copyright © 2017