Follow Us:
11:37 WIB - Pelaku Narkoba Daun Ganja Kering di Tangkap di Depan SPBU Teratak Bulu | 10:23 WIB - Tawa dan Keringat Beradu di Lapangan, WBP Lapas Pekanbaru Adakan Pertandingan Bola Tangan | 09:38 WIB - Pj Ketua TP PKK Kabupaten Pelalawan Sambut Kunker Pj Ketua TP PKK Provinsi Riau | 09:37 WIB - Atas Dilantiknya Ketua DPRD Kabupaten Pelalawan Masa Jabatan 2024- 2029, Pjs. Bupati Jhon Armedi Pinem Berikan Ucapan Selamat | 22:53 WIB - DEKLARASI MASYARAKAT KELURAHAN BANGUN JAYA UNTUK MEMENANGKAN PASLON WAKO-WAWAKO HEPY-EFSI | 22:34 WIB - Pimpinan DPRD Terbentuk, Pjs Bupati Bengkalis Berikan Ucapan Selamat
/ Pelalawan / Bupati Pelalawan Memberikan Bantuan Seragam Sekolah Kepada Anak Yatim dan Fakir Miskin di SMPN 1 Pangkalan Kerinci /
Bupati Pelalawan Memberikan Bantuan Seragam Sekolah Kepada Anak Yatim dan Fakir Miskin di SMPN 1 Pangkalan Kerinci
Selasa, 24 September 2024 - 20:29:55 WIB

TERKAIT:
   
 
SuaraSINDO.com : PELALAWAN - Pemerintah Kabupaten Pelalawan memberikan bantuan seragam sekolah kepada anak-anak yang membutuhkan di SMPN 1 Pangkalan Kerinci. Seragam sekolah tersebut diserahkan langsung secara simbolis oleh Bupati Pelalawan H. Zukri, SE kepada beberapa anak yatim dan fakir miskin, Senin (23/9/2024).

Sebelum menyerahkan bantuan, Bupati Zukri menyampaikan bahwa ini adalah bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Pelalawan terhadap nasib anak-anak yatim yang ada di Kabupaten Pelalawan, paparnya.

“Alhamdulillah hari ini kita bisa memberikan bantuan seragam sekolah bagi anak-anak yang ditinggalkan oleh orang tuanya yakni anak yatim dan juga kepada teman-teman kita yang kurang mampu yang membutuhkan perhatian lebih. Mari kita doakan agar tahun depan insyaAllah kalau keuangan kita mampu, seluruh anak-anak sekolah pun akan kita berikan juga bantuan baju sekolah gratis.”ujarnya.

Bupati berpesan kepada seluruh murid untuk terus giat dan rajin belajar. “Fokuslah belajar dan menuntut ilmu serta perbanyak membantu orang lain, terutama bagi yang membutuhkan, karena kalian semua besok akan jadi orang hebat dan sukses, harapnya.

Orang sukses itu adalah orang yang mau memikirkan orang lain, dia punya keinginan menolong orang dan dia bangga ketika temannya diperhatikan. Rajinlah belajar dan yang paling penting lagi taatlah kepada guru supaya kalian mendapatkan berkah dan menjadi sukses. Mari kita saling mendoakan agar cita-cita yang kita inginkan dapat dikabulkan oleh Allah SWT.” Tutup Bupati.(R.M Hulu).


Berita Lainnya :
  • Pelaku Narkoba Daun Ganja Kering di Tangkap di Depan SPBU Teratak Bulu
  • Tawa dan Keringat Beradu di Lapangan, WBP Lapas Pekanbaru Adakan Pertandingan Bola Tangan
  • Pj Ketua TP PKK Kabupaten Pelalawan Sambut Kunker Pj Ketua TP PKK Provinsi Riau
  • Atas Dilantiknya Ketua DPRD Kabupaten Pelalawan Masa Jabatan 2024- 2029, Pjs. Bupati Jhon Armedi Pinem Berikan Ucapan Selamat
  • DEKLARASI MASYARAKAT KELURAHAN BANGUN JAYA UNTUK MEMENANGKAN PASLON WAKO-WAWAKO HEPY-EFSI
  • Pimpinan DPRD Terbentuk, Pjs Bupati Bengkalis Berikan Ucapan Selamat
  • Kepala Kejati Maluku Terima Kunjungan Kerja dan Silaturahmi Danlantamal IX Ambon
  • PENUH BANGGA, KARUTAN PEKANBARU SEMATKAN KENAIKAN PANGAT KEPADA TIGA ORANG PETUGAS
  • Langkah Baru Semangat Baru, Perdana Kalapas Pekanbaru Pimpin Apel Pagi
  •  
    Komentar Anda :
       
     
    PT. Jean Seputar Indonesia
    Copyright © 2017